Header Ads

Polsek Dolopo Ajak Satpam Bank Untuk Lebih Meningkatkan Kepedulian Terhadap Keamanan

Polres Madiun  – Guna mencegah terjadinya tindak Kejahatan Perbankan, Polsek Dolopo Polres Madiun menyambangi Satpam di BRI maupun fasilitas Anjungan Tunai mandiri (ATM) yang berada di Kelurahan Bangunsari Kecamatan Dolopo, Kab.Madiun.(28/06/2017)

Selain melakukan sambang satpam Bank juga melakukan pengecekan Fasilitas dari Anjungan Tunai Mandiri (ATM), juga memberikan himbauan dan pesan–pesan kamtibmas kepada satpam yang sedang melaksanakan tugas agar selalu tingkatkan kewaspadaan terhadap gerak–gerik seseorang atapun kelompok yang mencurigakan, juga kepada masyarakat yang akan ataupun selasai melakukan Transaksi.

Peningkatan sambang di Perbankan ini dilakukan untuk mengantisipasi kemungkinan terjadinya pencurian dengan pemberatan (Curat), pencurian dengan kekerasan (Curas), pencurian kendaraan bermotor (Curanmor).

Meskipun Kecamatan Dolopo dibilang aman tapi kita selalu diingatkan kepada petugas dan nasabah untuk meningkatkan kewaspadaan, supaya mempersempit ruang gerak pelaku kejahatan beraksi, karena pelaku kejahatan tidak mengenal tempat, yang mereka tahu adalah ada kesempatan maka mereka akan beraksi.

Di samping itu kegiatan sambang juga menekan dan mengantisipasi pencurian kendaraan bermotor (Curanmor). Selain memberikan himbauan kamtibmas kita juga ingin mendekatkan diri kepada masyarakat, diharapkan tetap tercipta situasi keamanan dan ketertiban masyarakat yang kondusif. ( RRA )



from BERITA POLISI http://ift.tt/2skWCC7
via IFTTT

No comments

Polres Madiun  – Guna mencegah terjadinya tindak Kejahatan Perbankan, Polsek Dolopo Polres Madiun menyambangi Satpam di BRI maupun fasilitas Anjungan Tunai mandiri (ATM) yang berada di Kelurahan Bangunsari Kecamatan Dolopo, Kab.Madiun.(28/06/2017)

Selain melakukan sambang satpam Bank juga melakukan pengecekan Fasilitas dari Anjungan Tunai Mandiri (ATM), juga memberikan himbauan dan pesan–pesan kamtibmas kepada satpam yang sedang melaksanakan tugas agar selalu tingkatkan kewaspadaan terhadap gerak–gerik seseorang atapun kelompok yang mencurigakan, juga kepada masyarakat yang akan ataupun selasai melakukan Transaksi.

Peningkatan sambang di Perbankan ini dilakukan untuk mengantisipasi kemungkinan terjadinya pencurian dengan pemberatan (Curat), pencurian dengan kekerasan (Curas), pencurian kendaraan bermotor (Curanmor).

Meskipun Kecamatan Dolopo dibilang aman tapi kita selalu diingatkan kepada petugas dan nasabah untuk meningkatkan kewaspadaan, supaya mempersempit ruang gerak pelaku kejahatan beraksi, karena pelaku kejahatan tidak mengenal tempat, yang mereka tahu adalah ada kesempatan maka mereka akan beraksi.

Di samping itu kegiatan sambang juga menekan dan mengantisipasi pencurian kendaraan bermotor (Curanmor). Selain memberikan himbauan kamtibmas kita juga ingin mendekatkan diri kepada masyarakat, diharapkan tetap tercipta situasi keamanan dan ketertiban masyarakat yang kondusif. ( RRA )



from BERITA POLISI http://ift.tt/2skWCC7
via IFTTT
«
Next

Newer Post

»
Previous

Older Post


No comments:

Leave a Reply

Powered by Blogger.